:::: MENU ::::

Rabu, 25 September 2013

Untuk mendapatkan manfaat yang terbaik dari teh, kita tidak boleh sembarangan memilih dan menyeduh teh yang akan kita minum. Berikut ini tips meminum teh yang perlu anda ketahui : 1. Belilah teh yang berkualitas tinggi. Jika tersedia, belilah teh oolong (terbuat dari pucuk teh) yang kaya polifenol dan berbagai zat berkhasiat. 2. Gunakan teh yang masih...
Kopi apa yang baik untuk kita konsumsi?  Sesungguhnya perbedaan kopi yang satu dengan kopi yang lain terletak pada banyak hal yang menyangkut cita rasa dan aroma. Ini pandangan awam yang gemar menikmati kopi. Beda lagi kita yang ingin mendapatkan manfaat zat aktif yang dikandungnya. Kita tentu harus mendapatkan kopi dengan kualitas zat aktif...
Ketika masih anak-anak, kita sering disuguhi film sang pelaut yang gemar makan bayam. Diceritakan jika selesai makan bayam, tubuhnya langsung menjadi atletis dan sangat bertenaga, benarkah itu? Bayam yang memiliki nama latin Amaranthus spp merupakan sayur hijau yang menjadi favorit Popeye The Sailor Man. Tumbuhan yang berasal dari Amerika ini memiliki...
Masyarakat modern terbiasa menggunakan obat-obatan kimia untuk mengatasi penyakit. Sedikit-sedikit minum obat, demikian kebiasaan masayarakat modern yang bermaksud ingin sehat dan sembuh dari penyakit. Salahkah tindakan ini? Sulit mengatakan salah atau benar, yang pasti penggunaan obat-obatan untuk tidak selalu merupakan tindakan bijaksana yang...

Jumat, 20 September 2013

Warnanya sangat menggoda dan berani. Cabai merah dengan nama latin Capsicum Annuum atau disebut Lombok dalam bahasa Jawa, merupakan tumbuhan yang sangat popular dengan rasa pedasnya.Tumbuhan yang dibudidayakan dengan harga jual tinggi ini ternyata memiliki antioksidan yang berfungsi menjaga tubuh dari serangan radikal bebas. Kandungan terbesar antioksidan...
Matahari adalah benda antariksa yang memberi kehidupan bagi kita. Energi yang dipancarkannya membuat seluruh mahluk dapat hidup. Disatu sisi, matahari kita harapkan kehadirannya, namun di sisi lain juga kita cemaskan. Di balik perannya sebagai sumber kehidupan yang memberi anugerah bagi kita, metahari juga memberi dampak buruk bagi kesehatan kita....